jurnalistika.id – Banyak orang ingin mengabadikan momen berharga saat jalan-jalan, tapi tidak semua hasil foto terlihat sempurna. Kehadiran teknologi AI seperti Gemini kini mempermudah siapa saja untuk mempercantik foto liburan hanya dengan prompt.
Dengan menggunakan prompt Gemini AI kamu untuk mengedit foto liburan, kamu bisa menghasilkan jepretan seolah-olah diolah fotografer profesional.
Baca juga: 5 Prompt Gemini AI Edit Foto Lagi Liburan di Menara Eiffel hingga Stadion Bola
Platform Gemini AI memungkinkan pengguna menciptakan sentuhan kreatif pada potret liburan hanya dengan prompt. Mulai dari menambah pencahayaan, mengubah latar belakang, hingga membuat nuansa lebih estetik.
Tak heran, banyak traveler kini mencari inspirasi prompt Gemini foto liburan agar hasil jepretan mereka tampak lebih epik saat dibagikan ke media sosial.
Kumpulan Prompt Gemini AI
Inilah beberapa contoh prompt Gemini AI untuk mengedit foto sendiri seolah sedang liburan di tempat wisata populer di Indonesia.
1. Liburan di Candi Borobudur
Tolong edit foto ini agar tampak seperti foto liburan nyata di Candi Borobudur, Indonesia, dengan kualitas realistis seolah diambil menggunakan kamera HP modern. Pertahankan wajah asli orang dalam foto agar identitas tetap sama, lalu sesuaikan proporsinya dengan tinggi badan sekitar 170 cm dan berat badan 65 kg sehingga terlihat natural.
Ganti pakaian menjadi outfit liburan kasual berupa kaos hitam polos, celana pendek putih, dan tambahkan topi bundar putih di kepalanya. Pastikan detail kain, lipatan baju, tekstur topi, serta bayangan tubuh terlihat nyata sesuai arah cahaya di lokasi.
Baca juga: 5 Prompt Gemini AI Bikin Foto Waktu Kecil dan Dewasa Bertemu, Realistis dan Detail
Latar belakang harus menampilkan Candi Borobudur yang jelas dengan detail stupa, langit cerah, dan beberapa wisatawan lain di kejauhan agar suasana liburan terasa nyata, tetapi tidak berlebihan ramai.
Atur pencahayaan, tone warna kulit, dan komposisi bayangan agar menyatu sempurna dengan suasana Borobudur. Hasil akhir harus terlihat seperti foto asli liburan yang modern, tajam, natural, dan realistis.
2. Wisata Raja Ampat
Tolong edit foto ini agar tampak seperti foto liburan nyata di Raja Ampat, Papua, dengan kualitas realistis seolah diambil menggunakan kamera HP modern.
Pertahankan wajah asli orang dalam foto agar identitas tetap sama, lalu sesuaikan proporsinya dengan tinggi badan sekitar 170 cm dan berat badan 65 kg agar terlihat natural. Ganti pakaian menjadi outfit liburan kasual berupa kaos hitam polos, celana pendek putih, dan tambahkan topi bundar putih di kepalanya.
Pastikan detail kain, lipatan baju, tekstur topi, serta bayangan tubuh terlihat nyata sesuai arah cahaya. Latar belakang harus menampilkan panorama khas Raja Ampat berupa laut biru jernih, pulau-pulau karst yang indah, langit cerah, serta nuansa tropis alami.
Baca juga: 7 Prompt Gemini AI untuk Mengubah Foto Lagi Ngopi di Cafe, Detail dan Realitis
Tambahkan sedikit detail wisatawan lain atau perahu kecil di kejauhan agar memberi kesan nyata sedang berwisata, namun jangan terlalu ramai. Atur pencahayaan, tone warna kulit, dan komposisi bayangan agar menyatu sempurna dengan suasana tropis Raja Ampat.
Hasil akhir harus terlihat seperti foto liburan modern yang tajam, natural, dan realistis, dengan nuansa autentik khas destinasi wisata Raja Ampat, Papua.
3. Labuan Bajo
Edit foto ini agar tampak sangat realistis seperti sedang liburan di Labuan Bajo, Nusa Tenggara Timur, dengan kualitas natural seolah diambil menggunakan kamera HP modern.
Pertahankan wajah asli orang dalam foto agar identitas tetap sama, lalu sesuaikan proporsinya dengan tinggi badan sekitar 170 cm dan berat badan 65 kg sehingga terlihat natural.
Ganti outfit menjadi pakaian liburan yang lebih kece dan stylish, misalnya kemeja lengan pendek motif tropis atau linen berwarna cerah. Dipadukan dengan celana pendek kasual yang nyaman, serta kacamata hitam modern sebagai aksesori tambahan.
Baca juga: 11 Prompt Gemini AI untuk Bikin Foto Pakai Jas Ala Studio 2025 Super Detail
Pastikan detail kain, lipatan baju, tekstur pakaian, dan pencahayaan tubuh tampak nyata sesuai arah cahaya alami. Latar belakang harus menampilkan pemandangan khas Labuan Bajo berupa perbukitan hijau yang indah, laut biru jernih. Serta perahu phinisi di kejauhan untuk menambah suasana liburan eksotis.
Atur tone warna agar hangat, cerah, dan tropis, dengan komposisi cahaya dan bayangan yang menyatu sempurna sehingga hasil akhir benar-benar terlihat seperti foto asli liburan di Labuan Bajo.
4. Pulau Samosir
Edit foto ini agar terlihat sangat realistis seperti sedang liburan di Pulau Samosir, Sumatera Utara, dengan kualitas natural seolah diambil menggunakan kamera HP modern.
Pertahankan wajah asli orang dalam foto agar identitas tetap sama, lalu sesuaikan proporsinya dengan tinggi badan sekitar 170 cm dan berat badan 65 kg sehingga terlihat natural.
Ganti outfit menjadi gaya casual streetwear anak muda yang kere. Misalnya oversized hoodie atau crewneck berwarna netral/gelap, dipadukan dengan celana cargo atau jeans longgar, sneakers modern, serta tambahan aksesoris seperti topi bucket atau snapback agar lebih stylish.
Baca juga: 10 Prompt Gemini AI untuk Bikin Foto Studio Hitam Putih 2025
Pastikan detail outfit seperti tekstur kain, lipatan baju, dan cahaya pada pakaian terlihat nyata menyatu dengan tubuh. Latar belakang harus menampilkan suasana khas Pulau Samosir: Danau Toba yang luas dengan air biru tenang, perbukitan hijau di kejauhan.
Lalu nuansa pedesaan alami yang memberi kesan liburan otentik. Atur pencahayaan hangat alami dengan tone cerah namun tetap realistis. Sehingga hasil akhir menyerupai foto liburan anak muda modern dengan vibe casual streetwear di destinasi wisata Pulau Samosir.
5. Naik Gunung Cikurai
Edit foto ini agar terlihat sangat realistis seperti sedang liburan. Mendaki di Gunung Cikuray dengan latar pemandangan sunrise yang indah, seolah difoto langsung menggunakan kamera HP modern.
Pertahankan wajah asli orang dalam foto agar identitas tetap sama. Lalu sesuaikan proporsinya dengan tinggi badan sekitar 170 cm dan berat badan 65 kg.
Ganti outfit menjadi gaya pendaki gunung yang fungsional sekaligus estetik. Misalnya jaket windbreaker atau outdoor jacket berwarna earth tone, celana trekking hitam atau cargo, sepatu hiking, serta ransel kecil.
Baca juga: 8 Aplikasi AI Paling Membantu Siswa Raih Prestasi di Sekolah, Intip Yuk!
Bisa ditambahkan aksesori seperti topi beanie atau headlamp di kepala agar makin realistis ala pendaki. Latar belakang harus menampilkan pemandangan khas Gunung Cikuray saat sunrise/
Lautan awan yang luas, langit oranye keemasan, serta siluet pegunungan lain di kejauhan. Atur pencahayaan lembut dengan nuansa hangat golden hour agar menghasilkan kesan dramatis, natural, dan estetik seperti foto liburan pendaki yang sering muncul di Instagram feed.
Hasil akhir harus tampak tajam, natural, dan modern, dengan vibe liburan petualangan di puncak Gunung Cikuray.
Ikuti dan baca berita Jurnalistika lainnya di Google News, klik di sini.
